PARIWISATA INDONESIA

Penulis
0

Statistik Pariwisata Indonesia 

  • Nilai devisa pariwisata Indonesia pada kuartal III 2023 mencapai USD 6 miliar atau Rp 92 triliun (Kurs Rp. 15.485 per dolar)
  • Kontribusi pariwisata untuk PDB Indonesia 3,76%
  • Sektor pariwisata dan ekraf menyerap lebih dari 45 juta tenaga kerja
  • Per Januari 2023, kunjungan wisatawan mancanegara ke Indonesia mencapai 735.947
  • Jumlah per Januari 2023, tumbuh sebesar 503,34% dibandingkan bulan Januari 2022 yang berjumlah 121.987 kunjungan

10 Provinsi Tujuan Wisatawan Indonesia

  • Jawa Timur

    116.702.650 kunjungan

  • Jawa Barat

    75.460.440 kunjungan

  • Jawa Tengah

    63.098.430 kunjungan

  • DKI Jakarta

    30.072.770 kunjungan

  • Banten

    20.814.960 kunjungan

  • D.I Yogyakarta

    16.117.640 kunjungan

  • Sumatera Utara

    14.333.140 kunjungan

  • Sulawesi Selatan

    14.323.410 kunjungan

  • Jawa Timur

    116.702.650 kunjungan

  • Bali

    9.719.510 kunjungan

  • Sumatera Barat

    7.745.590 kunjungan

Keterangan: Data per Juni 2023

Destinasi Wisata Indonesia yang Mendunia

Pulau Morotai

Wisata Besakih-Bali

Pantai Tanjung Setia-Lampung

Pantai Suluban-Bali







Kepualauan Raja Ampat-Papua Barat

Gili Trawangan







Candi Borobudur-Jawa Tengah

Kawah Ijen

Ngarai Sianok

Danau Tiga Warna

Tana Toraja

Bukit Warinding-Waingapu

Pulau Komodo-NTT

Gunung Bromo-Jawa Timur

Nusa Penida-Bali

Danau Toba-Sumatra Utara

Gunung Rinjani-Lombok

Kawasan Nusa Dua-Bali

Kawasan Ubud-Bali

Taman Nasional Way Kambas


Pantai Nihiwatu-Sumba Barat

Pantai Sorake-Nias

Pantai Plengkung-Banyuwangi

Kepalauan Derawan-Kaltim

Wakatobi-Sulteng

Taman Laut Bunaken-Sulut

Pulau Misol-Raja Ampat

Potensi Bisnis Pariwisata Indonesia

  • Penginapan

  • Fotografi

  • Kuliner

  • Oleh-oleh

  • Penyewaan Kendaraan

  • Tour Guide

  • Penyewaan Alat

  • Open Trip

  • Content Creator

  • Event Organizer

  • Spa dan Pijat


Potensi Pengembangan Pariwisata


 

Posting Komentar

0Komentar

Please Select Embedded Mode To show the Comment System.*